Lagu Yaa Lal Wathon Chord Lirik
Lagu Yaa Lal Wathon dibuat oleh KH Wahab Chasbullah pada tahun 1934. Artinya, frasa Ya Lal Wathon dalam bahasa Arab memiliki makna Cinta pada Tanah Air. Liriknya yang penuh dengan nilai-nilai cinta kepada bangsa, kesetiaan kepada tanah air, dan semangat nasionalisme menginspirasi pendengarnya untuk mencintai dan merawat kebersamaan dan kesatuan negara dan tanah air yang …