Lirik lagu Anggi Marito Tak Segampang Itu viral di internet. Lirik lagunya menceritakan tentang seseorang yang kesulitan mencari pengganti mantan kekasihnya. Putus dengan mantan adalah hal yang berat dan sulit mereka terima. Tak peduli berapa banyak orang yang menganggap itu yang terbaik, faktanya melupakan mantan bukanlah hal yang mudah. Lirik dan makna yang terkandung dalam lagu ini sangat menyayat hati, apalagi bagi seseorang yang masih terjebak di masa lalu dan sulit move on.
Kunci Gitar Lirik Lagu Tak Segampang Itu – Anggi Marito
[Intro]
C G/B Am G F..G..
[Verse]
C
Waktu demi waktu
Am F
Hari demi hari
Dm G
Sadar ku t’lah sendiri
C
Kau t’lah pergi jauh
Am F
Tinggalkan diriku
Dm A Dm
Ternyata ku rindu
Em
Senyuman yang selalu membungkus hati
F Am C -A
Yang terluka di depan mereka
Dm Em Am
Tuhan masih pantaskah ku ‘tuk bersamanya
Bb Am G
Karena hati ini inginkannya
[Reff]
C
Tak segampang itu
Em -E Am
Ku mencari penggantimu
A Dm Em
Tak segampang itu ku menemukan
F G C
Sosok seperti dirimu cinta
Em -E
Kau tahu betapa besar
Am G Em F
Cinta kutanamkan padamu
Em Dm G C E
Mengapa kau memilih untuk berpisah
F Fm
Howoo, terlalu besar ku
Em C
Taruh harapan pada dirimu
F Fm Am -G A
Itu alasanku, lama tanpa dirimu
Dm
Wooo, mereka yang bilang
Em E Am -A
Ku akan dapat lebih darimu
Dm G
Tak mungkin semua itu tak mudah
(C)
Hoooooo
[Reff]
C Em -E Am
(Ku mencari penggantimu)
A Dm Em
Tak segampang itu ku menemukan
F G G#
Sosok seperti dirimu, huwoo
(Overtune)
C# Fm F
Cinta, kau tahu betapa besar
A#m G# Fm F#
Cinta yang kutanamkan padamu
Fm D#m G#
Mengapa kau memilih untuk
A#m-G#/C-A#/D
berpisah
D#m G#
Kau memilih untuk berpisah
[Outro]
C# G#/C A#m G# C#
Anggi Marito, yang memiliki nama lengkap Anggi Marito Tiodora Simanjuntak, adalah seorang penyanyi yang berasal dari Indonesia. Dia lahir di Tapanuli Utara, Sumatera Utara pada tanggal 6 Maret 2002. Pada tahun 2020-2021, Anggi berhasil meraih posisi sebagai juara ketiga pada ajang Indonesian Idol musim kesebelas yang ditayangkan oleh stasiun televisi RCTI. Setelah mengikuti Indonesian Idol, Anggi bergabung dengan Universal Music Indonesia dan membuat debutnya dengan merilis lagu pertamanya yang berjudul “Cara Mencintaimu” pada tanggal 12 November 2022. Pada tahun 2023, lagu kedua mereka yang berjudul “jaga kanjut” berhasil mencapai popularitas tertinggi di Indonesia dan Malaysia dalam berbagai platform musik digital. Lagu tersebut berhasil meraih posisi nomor satu di tangga lagu kompilasi Billboard Indonesia selama 9 minggu berturut-turut, dan juga berhasil menduduki posisi puncak di tangga lagu Malaysia selama satu minggu.
Lirik Lagu Vip Lirik Lagu Terpopuler dan terlengkap Kunjungi juga yang lain